Month: May 2013

AIR PUTIH

[AkhirZaman.org] Sekitar 80% tubuh manusia terdiri dari air. Otak dan darah adalah dua organ penting yang memiliki kadar air di atas 80%. Otak memiliki komponen air sebanyak 90%, sementara darah memiliki komponen air 95%. Sedikitnya, secara normal kita butuh 2 liter sehari atau 8 gelas sehari. Bagi perokok jumlah tersebut harus ditambah setengahnya. Air tersebut […]

Cara Makan dan Kerohanian (Bagian 1)

Tidak Bertarak Berarti Dosa [AkhirZaman.org] Janganlah seorang yang mengaku saleh menganggap sepele kesehatan tubuh dan memuji dirinya lalu menyatakan hal tidak bertarak bukan dosa dan tidak akan mempengaruhi kerohanian. Antara alam moral dan tubuh terdapat hubungan yang sangat erat. Nenek moyang kita yang pertama, keinginan tidak bertarak telah mengakibatkan kehilangan Eden. Pertarakan dalam segala hal […]

MEMBERI

(Ayat-ayat: Ulangan 12:5, 6; Imamat 22:21; Amsal 11:25; 1 Korintus 16:2; 2 Korintus 9:6-8; Lukas 6:38) [AkhirZaman.org] MUTIARA DARI KESEMPATAN—Setiap kesempatan untuk menolong seorang saudara yang membutuhkan, atau membantu pekerjaan Tuhan di dalam menyebarluaskan kebenaran, adalah sebuah mutiara yang engkau dapat kirimkan sebelumnya dan didepositkan didalam bank surga sebagai jaminan. 3T 249 PADA WAKTU YANG […]

Empat Peraturan untuk Mati

[AkhirZaman.org] Jika di pasrahkan kepada Tuhan, bahkan penyakit pun dapat menjadi alat bagi kemuliaan-Nya. Saat ditanya mengapa pria dalam Yohanes 9 buta, Yesus menjawab, “Ini terjadi supaya kuasa Allah dinyatakan di dalam hidupnya.” Penyakit Paulus, sebuah “duri dalam dagingnya” menunjukan kecukupan kasih karunia Tuhan. Empat peraturan dari William Sangster untuk menghadapi penyakit memperlihatkan kepada kita […]

Pedoman Hidup Sehat Dari Tuhan

[AkhirZaman.org] Perawatan medis yang baik sangat mahal – tapi bukankah lebih baik kalau kita tidak perlu ke dokter lagi? Tahukah Anda bahwa ada cara yang sudah teruji untuk hidup sehat tanpa dokter? Rawat tubuh Anda! Ilmuwan sudah menyerukan peringatan tentang kolesterol, tembakau, stres, obesitas, dan alkohol – jadi kenapa Anda tidak peduli? Rumah sakit dan […]

ARTI PENTING DARI SEBUAH PERENCANAAN

[AkhirZaman.org] METODE-METODE YANG BIJAKSANA—Banyak orang telah kehilangan keinginan akan metode-metode yang bijaksana tentang bekerja. Ev 68 RENCANA-RENCANA KITA—Rencana-rencana kita bukanlah selalu rencana Allah. . . Kadangkala rencana kita gagal, supaya rencana Allah kepada kita dapat berhasil. MH 473 PEKERJAAN YANG BESAR—Ada pekerjaan yang besar yang harus diselesaikan; rencana yang lebih luas harus diletakkan. . . […]

Sudah Selesai

    [AkhirZaman.org] Mengapa ,Tuhan, mengapa . . . ?Ini bukanlah doa tak dikenal di kalangan orang-orang Kristen—Mengapa ia mengidap kanker? Mengapa saya dipecat? Mengapa Tuhan tampaknya melupakan kita? Namun demikian, Yesus, mengatakan, Allah-Ku,mengapa . . . ? diatas kayu salib, lalu berbisik, sudah selesai, menandakan bukan hanya akhir penderitaan-Nya, melainkan selesai karya-Nya.        Irene Ferrel […]

Amaran Serius Kepada Orang-Orang Muda

      [AkhirZaman.org] Sahabat-sahabat orang muda yang kekasih, apa yang kamu tabur, itu yang akan kamu tuai. Sekaranglah waktunya menabur bagi kamu. Apakah yang akan kamu tuai? Apakah yang sedang kamu tabur? Setiap perkataan yang kamu ucapkan, setiap perbuatan yang kamu lakukan, adalah benih yang akan mengeluarkan buah yang baik atau jahat, dan akan mengakibatkan kegirangan […]

Target Pendidikan Anak

Luk 2:52 Dan Yesus makin bertambah besar dan bertambah hikmat-Nya dan besar-Nya, dan makin dikasihi oleh Allah dan manusia. (3:22) [AkhirZaman.org] Bab ini membahas target atau sasaran yang akan kita capai dalam mendidik anak dalam terang Firman Tuhan. Pokok bahasan:A. Tahu Target Pendidikan Anak.B. Menilai dan mengukur hasil Pendidikan Anak.C. Mempertahankan dan menumbuhkannya sampai sesuai […]

NASEHAT DIDALAM KETAMAKAN DAN CINTA DIRI

“Ketahuilah bahwa pada hari-hari terakhir akan datang masa yang sukar. Manusia akan mencintai dirinya sendiri dan menjadi hamba uang. Mereka akan membual dan menyombongkan diri…” (2Timotius 3:1,2) [AkhirZaman.org] Pada zaman ini, sama seperti pada zaman Kristus, Setan memerintah pikiran banyak orang. Oh, bahwa pekerjaannya yang menakutkan dan mengerikan bisa diketahui dan di tolak! Sifat mementingkan […]

Back To Top