[AkhirZaman.org] Tuhan telah mengaruniakan pekerjaan kepada orang tua, guna membentuk tabiat anak-anak mereka menurut teladan Ilahi. Oleh Rahmat-Nya mereka dapat melaksanakan tugas itu; tetapi perlu sekali usaha yang tekun dan penuh kesabaran, keteguhan dan ketetapan hati, untuk membimbing kemauan dan menahan amarah. Suatu ladang yang sudah ditinggalkan hanya ditumbuhi duri dan onak. Ia yang […]
SETIA DALAM PERKARA YANG TERKECIL
[AkhirZaman.org] “Setiap orang yang setia dalam perkara yang terkecil, akan terbukti setia dalam perkara yang besar juga”. Memberikan perhatian yang sesungguh-sungguhnya adalah perluh kepada apa yang dikatakan oleh dunia sebagai “perkara-perkara yang kecil”. Perbuatan kasih yang kecil, pekerjaan penyangkalan diri yang tidak seberapa, mengucapkan perkataan-perkataan sederhana yang menolong, dan yang menjaga terhadap dosa-dosa yang dianggap […]
MEMILIH BAHAN BACAAN
[AkhirZaman.org] Pendidikan hanya merupakan suatu persiapan kuasa jasmani, intelek, dan rohani untuk penuaian segala kewajiban dalam kehidupan dengan sebaik-baiknya. Daya tahan, dan kekuatan serta kegiatan otak, berkurang atau bertambah dengan cara pemakaiannya. Pikiran harus didisiplin sedemikian rupa agar segala kekuatannya akan dikembangkan secara simetris. Banyak orang muda gemar sekali akan buku-buku. Mereka ingin […]
Menara Yang Kuat
[AkhirZaman.org] Pada tahun 1934 Adolf Hitler memanggil para pemimpin Gereja di Jerman ke ruang kerjanya di Berlin untuk menegur mereka karena kurang mendukung program-programnya. Pendeta Martin Niemoller menjelaskan bahwa ia hanya peduli dengan kesejahteraan gereja dan rakyat Jerman. Hitler menukas, “Anda batasi diri Anda pada gereja. Saya yang akan mengurusi rakyat Jerman.” Niemoller menjawab itu […]
DISIPLIN DAN PENDIDIKAN YANG BENAR (Buruknya Kemalasan)
[AkhirZaman.org] Kepada saya telah ditunjukkan banyak dosa diakibatkan oleh kemalasan. Tangan dan pikiran yang sibuk tidak ada waktu untuk memperhatikan setiap cobaan yang disodorkan oleh musuh, tetapi tangan dan otak yang malas selamanya sedia dikendalikan Setan. Bila tidak diisi dengan baik, pikiran itu merenungkan perkara-perkara yang tidak senonoh. Orang tua harus mengajarkan kepada anak-anak […]
SAINS YANG SALAH DAN JUBAH SETAN MODERN
[AkhirZaman.org] Ilmu pengetahuan yang salah adalah salah satu alat yang digunakan oleh Setan di surga, dan itu pun masih digunakannya sekarang ini. Keterangan yang palsu yang diberikannya kepada para malaikat, kecerdikan teori ilmu pengetahuannya menyesatkan banyak dari kesetiaan mereka. Karena kehilangan kedudukannya di dalam surga, maka ditunjukkannya pencobaannya kepada nenek moyang kita […]
DISIPLIN DAN PENDIDIKAN YANG BENAR (bagian 1)
[AkhirZaman.org] Suatu tren yang terdapat di mana-mana di dunia ini ialah membiarkan orang-orang muda mengikuti kecenderungan pikiran mereka sendiri. Dan kalau amat kasar pada masa muda, orang tua mengatakan bahwa orang-orang muda itu akan menjadi baik tidak lama kemudian, dan bila sudah berumur enam belas atau delapan belas tahun, mereka akan dapat mengadakan pertimbangan […]
SIKAP ORANG KRISTEN TERHADAP KEKURANGAN DAN PENDERITAAN
[AkhirZaman.org] Dewasa ini Tuhan memberikan kesempatan yang lebih besar kepada manusia untuk menunjukkan apakah mereka mengasihi sesama manusia. Ia yang sungguh-sungguh mengasihi Tuhan dan sesama manusia ialah orang yang menunjukkan kemurahan kepada mereka yang berkekurangan, yang menderita, yang luka, yang hampir mati. Tuhan memanggil setiap manusia untuk memikul pekerjaan yang sudah dilalaikannya, dan berusaha […]
Manfaat Kulit Jeruk Untuk Paru-paru
[AkhirZaman.org] Kulit jeruk ternyata mempunyai banyak manfaat untuk meringankan berbagai gejala penyakit. Apa saja manfaatnya? 1) Mencegah mabuk perjalanan. Satu jam sebelum naik mobil, ambilah secuil kulit jeruk yang segar terus dekatkan ke hidung anda dan hiruplah aroma jeruk di kulitnya. Setelah naik mobil, terus menghirup minyak kulit jeruk itu untuk mencegah mabuk […]
Di Sini Aku Berdiri
[AkhirZaman.org] Rasul Paulus ketika berdiri sendirian di hadapan kaisar Romawi, orang paling berkuasa di bumi waktu itu, mengatakan, “Ketika aku pertama-tama diadili, tak seorangpun menolong aku . . . Tetapi Tuhan berdiri disampingku. Ia memberiku . . . kekuatan”(2Tim.3:16-17). Berabad-abad kemudian, ada yang lain yang berdiri di hadapan penguasa terbesar dunia ini dan menyatakan pembelaan […]